Saturday, August 28, 2010

:)

Seseorang pernah menulis puisi:
 Ia meminta kekuatan, dan Allah memberinya kesulitan untuk menjadikannya kuat.
Ia meminta hikmat, dan Allah memberinya masalah untuk dipecahkan.
Ia meminta kemakmuran, dan Allah memberinya otak dan kegigihan untuk bekerja.
Ia meminta keberanian, dan Allah memberinya bahaya untuk diatasi.
Ia meminta kasih, dan Allah memberinya orang bermasalah yang perlu ditolong.
Ia meminta kemurahan, dan Allah memberinya kesempatan.

Ia tidak menerima satu pun yang diinginkannya;
Ia menerima segala sesuatu yang diperlukannya. 

Doanya terjawab

1 comment: